Posts

Showing posts from October, 2023

REVIU BUKU LANGKAHKANKAN KAKIMU

Image
 REVIU BUKU Judul : Langkahkan Kakimu Penulis:Endrik Safudin Penerbit;  PT Elex   Media Komputindo ISBN:  9786020259451 Tahun Terbit: 2015 Sinopsis; Setiap orang harus melangkahkan kaki untuk mencapai apa yang diimpi-impikan. Impian -impian itulah yang membuat terus hidup, tumbuh dan berkembang Impian -impian itulah yang menjadikan lebih baik dari hari-hari sebelumnya. Impian -impian itulah yang akan menggerakkan. Impian-impian itulah yang akan mengarahkan setiap langkahnya. Jika tidak mempunyai mimpi bersiaplah kehilangan arah dalam melangkah.Impianlah yang menjadikan seseorang bertetes-tetes keringat dan berlelah-lelah. TENTANG BUKU LANGKAHKAM KAKIMU  Langkahkan Kakimu  adalah jenis buku bergenre self development. Buku ini berisi bagaimana cara menghadapi hidup agar menjadi lebih baik . Seperti yang tertera dibawah judul buku " Upaya Mengubah Keadaan Diri Tanpa Lupa diri."  Dalam buku ini akan kita jumpai  Ywrjemahan  ayat suci Al-Qur'an  untuk sumber motivasi. Disampin

Review Buku

Image
 Tugas pekan tiga RCO adalah review Buku sejarah yang telah dibaca .Kenapa  buku sejarah? karena memang tema di pekan 3 adalah sejarah. Saya memilih membaca buku  sejarah DINASTI KING SEJARAH PARA KAISAR BERKUNCIR (1616- 1850). Buku ini saya pinjam diaplikasi digital IJAK. REVIEW BUKU Judul Buku: DINASTI KING SEJARAH PARA KAISAR BERKUNCIR (1616-1850) Pengarang : Michael Wicaksono Penerbit: PT.Elex Media Komputindo Kelompok, Gramedia Anggota IKAPI  EMK:715081796 ISBN:978-602-02-72641 Karena ada bahasa mandarin dalam bukui ini maka sebelum melangkah lebih jauh di halaman awal buku ada pedoman pengejaan Hanyu Pinyin yang menggunakan standar acuan Hanyu Pinyin yang telah diakui  oleh Pemerintah Republik Rakyat Tiongkok dan PBB Buku ini berkisah tentang perjalanan Dinasti King dari awal sampai akhir, dari masa jaya hingga masa terpuruk.  Dinasti King didirikan oleh suku Manchu yang merupakan suku minorritas. Pendiriannya secara bertahap, berkembang menjadi negara kuat dan makmur dan berhasi