Adenium Si Mawar Gurun

 Adenium Si Mawar Gurun







Tanaman  hias  banyak diminati masyarakat akhir -akhir ini. Mengapa? Karena bisa memberikan keindahan. Tanaman hias baik ditanam di pekarangan rumah atau pun di taman -taman. Ada banyak.jenis tanaman hias . Akan tetapi saat ini saya  tertarik dengan tanaman yang tetap eksis ketika musim kering atau musim kemarau.Tanaman itu adalah Adenium



Adenium merupakan jenis tanaman hias  famili Apocynacae.Di Indomesia biasanya disebut dengan nama Kamboja Jepang.Tanaman hias ini berasal dari kota Aden ibukota Yaman  yang dikenal termasuk wilayah kering. Karena itu tidak heran jika Adenium dapatt tumbuh baik di tempat yang sejuk dan kering.

Adenium merupakan tanaman hias dengan ciri -ciri, memiliki batang besar bagian bawah menyerupai umbi dan tidak berkambium. Akarnya bisa membesar menyerupai umbi. Bentuk daunya kecil memanjang, ada yang  runjing dan ada yang bulat di ujungnya. Warna bunganya bermacam macam, mulai warna merah, putih ,pink,ungu. Semua warna-warnanya   membuat jatuh hati dan sangat menarik.Kelopak bunganya bersusun dan mirip.dengan.bunga mawar .

Jenis -jenis Adenium

1.Adenium Obesum

2.Adenium Arabicum

3.Adenium Socotranum

4.Adenium Swazicum

5.Adenium Somalense

6.Adenium Boehmianum

Keindahan.adenium sangat mempesona dan berbunganya sepanjang tahun.karena kelebihannya banyak yang menanamnya.

Media tanam.

Media tanam yang di gunakan merupakan perbandingan dari  campuran sekam bakar, pasir atau tanah hitam, kompos, serbuk kelapa atau cocopeat,pupuk kandang dari kotoran sapi atau kambing  yang sudah terfermentasi dengan baik tidak ber bau. Perbandingannya 3:1:1:1

Lalu bagaimana cara merawatnya ? Perawatan adenium sangatlah mudah .Apalagi Indonesia merupakan daerah tropis yang kaya akan sinar matahari. 

Yang bisa dilakukan ialah:

1.Sirami dengan teratur

Menyiram akan membuat tanaman tumbuh dengan baik,karena kebutuhan air terpenuhi.

Bila musim kemarau bisa di siram pagi dan sore. Diupayakan meletakkan tanaman adenium di tempat yang teduh

2.Perhatikan suhu tanamannya.

Karena tumbuhan padang pasir dengan ciri khas daerah kering maka usahakan tempatnya tetap hangat.

3.Pemberian Pupuk

4.Pergantian.media tanam

5.Wadah atau pot yang tepat

Sebaiknya menggunakan pot yang dangkal kareana bisa membuat bonggol besar dan unik

6.Sinar matahari yang cukup 

Bisa dimaklumi jika adenium memerlukan sinar matahari yang cukup mengingat berasal dari daerah yang kering. Mendapatkan sinar  matahari yang cukup  membuat pertumbuhannya  menjadi baik

7. Sirkulasi Udara Yang Baik

Sirkulasi yang kurang baik bisa menghambat perkembanganan tanaman



Itulah sekelumit tentang Adenium.


Sumber:99.co








Comments

Popular posts from this blog

Reading Slump

Parenting Memahami Anak Usia Dini

Sehat ala Rasolullah Bisa Hidup Tenang